CRUD DI VB.NET DENGAN DATABASE SQL SERVER

Pada kesempatan baik ini saya akan bahas mengenai program CRUD (Create, Read, Update, Delete) di VB.Net. CRUD adalah cara yang sangat dasar untuk belajar pemrograman, semoga dengan adanya contoh dari PanduanVB bisa membantu para pembaca yang sedang belajar VB.Net. Langsung saja kita mulai.
    crud-vb-net-dengan-sql-server

    • Ubahlah nama label, textbox dan button seperti gambar dibawah ini. Khusus untuk DataGridView berilah nama DGV.

    crud-vb-net-dengan-sql-server

    • Buatlah Module dengan cara Klik Project --> Add Module --> Module
    • Berikan koding pada Module1 agar bisa terkoneksi dengan database SQL Server


    • Pada Form berilah koding seperti berikut


    • Jika koding sudah anda masukan semua, jalankan program dengan klik icon start atau F5. Maka akan tampil seperti pada gambar berikut. Cobalah tes dengan input, edit dan hapus data.

    crud-vb-net-dengan-sql-server

    Jika Anda masih bingung dengan tutorial diatas, Anda bisa download contoh project diatas di link dibawah ini.


    Artikel Terkait

    CRUD DI VB.NET DENGAN DATABASE SQL SERVER
    4/ 5
    Oleh

    Berlangganan

    Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email